Pelatihan Artficial Intelligence Sebagai Media Informasi Di Kantor Lurah Mangga Kota Medan
Keywords:
Google Translate; Bing Microsoft Translator; Machine Translation; Teachers;Abstract
Kemajauan teknologi informasi terkhusus kepada teknologi kecerdasan buatan/AI dapat membawa dampak yang sangat signifikan dalam berbagai sektor kehidupan seperti pendidikan dan pemerintahan. Adapun tujuan dilaksanakan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mengimplementasikan pelatihan penggunaan kecerdasan buatan/AI sebagai media informasi di Kantor Lurah Mangga kota Medan. Pelatihan ini dirancang untuk meningkatkan pemahaman kepada pegawai kelurahan terhadap pemanfaatab kecerdasan buatan/AI, praktek penggunaan ChatGPT maupun Gemini AI. Melalui pelatihan ini diharapkan pegawai kelurahan Mangga kota Medan dapat memanfaatkan teknologi kecerdasan buatan/AI sebagai salah satu inovasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik yang adaptif dan berbasis teknologi sebagai media informasi.
Downloads
References
Aiman Faiz, I. K. (2023). Penggunaan ChatGPT dalam Pendidikan Ditinjau dari Sudut Pandang Moral. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 456-463.
Aras2, N. N. (2022). PELATIHAN PEMBUATAN BAHAN AJAR INTERAKTIF DAN INOVATIF BAGI GURU PONDOK PESANTREN. Journal of Educational Community Service, 1-7.
Ari Muhardono, W. A. (2024). Pelatihan Optimalisasi Konten Marketing menggunakan Aplikasi Artificial Intellegence (AI) bagi UMKM Kampoeng Batik Kauman Pekalongan. Jurnal Pengabdian Masyarakat I-Com: Indonesian Community Journal, 1959-1968.
Elfa Setiawan1, D. A. (2020). Pelatihan Keterampilan Menulis dalam Korespondensi Berbahasa Inggris, Menerjemahkan serta Keterampilan Menggunakan Grammarly, Google Translate, dan Google Drive di Sekolah Menengah Kejuruan KSATRYA, Rawasari, Jakarta Pusat. Jurnal Komunitas : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 118-126.
Hersiyati Palayukan, Y. D. (2023). WORKSHOP PEMANFAATAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE DALAM MENYUSUN ARTIKEL INTERNASIONAL TERINDEKS SCOPUS. Communnity Development Journal, 10752-10761.
Husnaini1, A. Y. (2023). PENINGKATAN KEMAMPUAN BAHASA INGGRIS MELALUI. Communnity Development Journal, 533-537.
Kusuma, C. S. (2018). INTEGRASI BAHASA INGGRIS DALAM PROSES PEMBELAJARAN. Jurnal Efisiensi – Kajian Ilmu Administrasi, 43-50.
M. Miftach Fakhri, A. I. (2024). Digital Literacy Training and Introduction to Artificial Intelligence Ethics to Realize Digital Literate Teachers. Mattawang: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 38-47
Mahsunah, E. (2021). PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS BERBASIS LITERASI DIGITAL. Qalamuna - Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Agama, 957-968.
Maulida, H. (2017). PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PENGGUNAAN GOOGLE TRANSLATE. Jurnal Saintekom, 56-66.
Na’imah. (2022). Urgensi Bahasa Inggris Dikembangkan Sejak Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2564-2572.
Parang, P. d. (2024). Pengenalan dan Pemanfaatan Teknologi9Artificial Intelligence pada Unit Kerja Karang Taruna Kelurahan Tegal Parang. DHARMA: Bogor Journal of Community Service, 19-26.
Riah Ukur Ginting, E. G. (2024). Pemanafaatan Terjemahan Online Sebagai Media Pembelajaran Bagi Guru Upt SDN 060883 Kota Medan. Journal Abdimas Mutiara, 24-27.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Riah Ukur Ginting, Erdiana Gultom, Hestina, Iwan Fitrianto Rahmad, Juanda Hakim Lubis

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.