ANALISIS STRATEGI KOMUNIKASI LAYANAN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA

Authors

  • Selamat Riadi Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Sunyianto Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Man Rulian Sihura Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Aforis Gaurifa Universitas Sari Mutiara Indonesia

Keywords:

Strategi Komunikasi, Layanan perpustakaan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi komunikasi yang diterapkan dalam layanan perpustakaan di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan analisis dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi komunikasi yang digunakan oleh perpustakaan meliputi komunikasi internal dan eksternal yang efektif, pemanfaatan media sosial, dan penyelenggaraan berbagai kegiatan literasi informasi. Selain itu, penelitian ini juga mengidentifikasi tantangan yang dihadapi dalam implementasi strategi komunikasi, seperti keterbatasan sumber daya dan kurangnya pemahaman masyarakat tentang layanan perpustakaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aaker, D. A. (1991). Managing Brand Equity: Capitalizing on the Value of a Brand Name.

Kotler, Philip. (2000). Marketing Management.

Rogers, E. M. (2003). Diffusion of Innovations.

O'Dell, C. A., & O'Dell, J. D. (1999). The New Edge in Knowledge: How Knowledge Management Is Changing the Way You Compete.

Downloads

Published

2020-11-19

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>