Pengaruh Influencer Marketing, Customer Review Dan Tagline "Gratis Ongkir" Terhadap Keputusan Pembelian Pada E-Commerce Shopee (Studi Kasus Pada Masyarakat Dusun I Tanjung Morawa B)

Authors

  • Muhdiawati Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
  • Yayuk Yuliana Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
  • Muhammad Hilman Fikri Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
  • Wan Dian Safina Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah

DOI:

https://doi.org/10.51544/jmm.v9i1.5078

Keywords:

Influencer Marketing, Customer Review, agline , Keputusan Pembelian

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa Pengaruh Influencer Marketing, Customer Review Dan Tagline "Gratis Ongkir" Terhadap Keputusan Pembelian Pada E-Commerce Shopee (Studi Kasus Pada Masyarakat Dusun I Tanjung Morawa B). Jenis penelitian adalah kuantitatif. Populasi pada penelitian ini yaitu semua Masyarakat Dusun I Tanjung Morawa B yang membelipada E-Commerce Shopee yang dilihat berdasarkan banyaknya penduduk dan dihitung dari jumlah Kartu Keluarga yaitu sebanyak 860 responden, (Kepala Dusun I Tanjung Morawa B, 2024). Hasil menggunakan rumus slovin dalam penelitian ini berjumlah 89,58 dan dibulatkan menjadi 90 responden. Instrumen penelitian memanfaatkan kuesioner dan skala data yaitu likert. Teknik analisa data menerapkan pengujian validitas, reliabilitas dan asumsi klasik. Metode analisa data menerapkan regresi linear berganda dengan SPSS. Hasil yang diperoleh dengan parsial influencer marketing memberi pengaruh nyata dan positif pada keputusan pembelian pada E-Commerce Shopee (Studi Kasus Pada Masyarakat Dusun I Tanjung Morawa B). Customer review memberi pengaruh nyata dan positif pada keputusan pembelian pada E-Commerce Shopee (Studi Kasus Pada Masyarakat Dusun I Tanjung Morawa B). Tagline “gratis ongkir” memberi pengaruh nyata dan positif pada keputusan pembelian pada E-Commerce Shopee (Studi Kasus Pada Masyarakat Dusun I Tanjung Morawa B). Hasil penelitian dengan simultan menampilkan influencer marketing, customer review dan tagline "gratis ongkir" dengan simultan memberi pengaruh pada keputusan pembelian pada E-Commerce Shopee (Studi Kasus Pada Masyarakat Dusun I Tanjung Morawa B).

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adrianto, R., & Kurnia. (2021). Kredibilitas Influencer dalam Membentuk Kepercayaan Konsumen terhadap Brand. Jurnal Riset Manajemen Komunikasi, 1(1), 54–60. https://doi.org/10.29313/jrmk.v1i1.117

Afriliani, S., & Safina, W. D. (2022). Pengaruh Brand Awareness Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Sabun Lifebuoy Di Desa Patumbak Kampung Kecamatan Patumbak. Jurnal Edueco, 5(2), 78-87.

Agustin, N., &; Amron, A. (2022). The influence of influencer marketing and price perception on skincare buying interest on Tiktok Shop. Performance, 5(01), 49–61. https://doi.org/10.34005/kinerja.v5i01.2243

Astuti, N. L. G. S. D., Widhyadanta, I. G. D. S. A., & Sari, R. J. (2021). Pengaruh Brand Image Dan Brand Awareness Lazada Terhadap Keputusan Pembelian Online. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 4, 897. https://doi.org/10.24843/eeb.2021.v10.i10.p07

Azizah, K. N., Laksono, S. S. M., & Munawaroh, N. A. (2023). Pengaruh Online Customer Review, Online Customer Rating, Dan Tagline “Gratis Ongkir” Terhadap Keputusan Pembelian Produk Shopee Food (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Uniska-Kediri). Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial, 1(6), 130-140.

Azizi, F., & Yateno, Y. (2021). Pengaruh Kualitas Produk, Diskon dan Tagline “Gratis Ongkir” terhadap Keputusan Pembelian Pada Market Place Shopee (Studi Kasus Pada Mahasiswa FEB, Universitas Muhammadiyah Metro). Jurnal Manajemen DIVERSIFIKASI, 1(2), 260-277.

Azlin, N., Syahrudin, H., & Kuswanti, H. (2022). Pengaruh Tagline “Gratis Ongkir” Shopee Terhadap Keputusan Pembelian Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Fkip Universitas Tanjungpura. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK), 11(3).

Banjarnahor, A. R., Purba, B., Sahir, A., Hafni, S., Munthe, R. N., Kato, I., Gandasari, D., Purba, S., Mulyana, Ashoer, M., Hendra, D. D., Simarmata, H. M. P., & Berlien, R. (2021). Manajemen Komunikasi Pemasaran (A. Karim (ed.); 1th ed.,). Yayasan Kita Menulis.

BPS. (2021). Statistik E-Commerce 2021. Jakarta

Farki, A., & Baihaqi, I. (2016). Pengaruh online customer review dan rating terhadap kepercayaan dan minat pembelian pada online marketplace di Indonesia. Jurnal Teknik ITS, 5(2), A614-A619.

Goetha, S. (2020). Analisis Pengaruh Scarcity message Terhadap Pembelian Impulsif dan Kaitannya dengan Kompetisi Konsumen Ritel di Kota Kupang. Inspirasi Ekonomi: Jurnal Ekonomi Manajemen, 2(2), 33-47.

Hakim, A. F., Rachma, N., & Normaladewi, A. (2023). Pengaruh Gratis Ongkos Kirim, Diskon Dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen TikTok Shop (Studi Pada Mahasiswa FEB Angkatan 2019 Universitas Islam. E-JRM: Elektronik Jurnal Riset Manajemen, 12(02).

Irawan, A., Mahfudoh, R., Lestari, Y. W., & Shyfa, M. T. (2024, February). Pengaruh Diskon Gratis Ongkos Kirim, Influencer, & Online Customer Review Terhadap Impulse Buying Produk Fashion Di E-Commerce Shopee Pada Mahasiswa Universitas Pelita Bangsa. In Prosiding SEMANIS: Seminar Manajemen Bisnis (Vol. 2, No. 1, pp. 364-371).

Istiqomah, M., & Mufidah, L. (2021). Pengaruh Review Service Menu Dan Rating Menu Terhadap Keputusan Pembelian Makanan Pada Marketplace Shopeefood. Jurnal Socia Akademika, 7(2), 99–103.

Kotler, P. Keller, K.L. (2016), Manajemen Pemasaran Jilid I Edisi ke 12. Jakarta: Erlangga.

Latifah, U. N. N. (2022). Pengaruh Online Customer Review, Online Customer Rating, Tagline “Gratis Ongkir” Dalam Bisnis E-Commerce Terhadap Keputusan Pembelian Marketplace Shopee (Studi Kasus Pada Mahasiswa IAIN Kudus Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Angkatan 2016) (Doctoral dissertation, IAIN KUDUS).

Morissan. (2015). Periklanan: Komunikasi pemasaran terpadu. Jakarta, Indonesia: Kencana Prenada Media Group.

Sari, V. N., & Nugroho, M. A. S. (2019). Pengaruh Gratis Ongkos Kirim, Diskon, Dan Iklan Shopee Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wiwaha Yogyakarta (Doctoral dissertation, STIE Widya Wiwaha).

Shidieq, F. M. (2020). Pengaruh Online Customer Review Dan Online Customer Rating Terhadap Kepercayaan Konsumen Milenial Kota Bandar Lampung Pada Aplikasi Shopee. Repos. Inst. Inform. Dan Bisnis Darmajaya.

Taftazani, A. H., & Rosyadi, I. (2023). Pengaruh Influencer Marketing, Fashion Lifestyle, Dan Price Discount Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion Di Shopee. JURSIMA, 11(1), 225-237.

Weenas, J. R. S. (2019). Kualitas Produk, Harga, Promosi dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya terhadap Keputusan Pembelian Spring Bed Comforta. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(4).

Wilujeng, S. (2017). Pengaruh Price Discount Dan Bonus Pack Terhadap Impulse buying Konsumen Indomaret di Kecamatan Sukun Kota Malang. Journal FEB Universitas Kanjuruhan Malang, 457-469.

Zed, E. Z., Purnamasari, P., & Sellina, S. (2024). The influence of online customer rating, online customer review and taglines “free shipping” on purchasing decisions at the shopee marketplace in Cikarang. Jurnal Ekonomi, 13(01), 1263-1273

Downloads

Published

2024-06-30