SOSIALISASI PROGRAM USER EDUCATION BAGI PUSTAKAWAN DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS DARMA AGUNG
Main Article Content
Abstract
User education merupakan suatu program perpustakaan yang dilaksanakan satu kali dalam setahun untuk memperkenalkan layanan perpustakaan kepada mahasiswa baru dan mahasiswa lama yang belum mengikuti kegiatan tersebut agar dapat memahami, mengenal, dan memanfaatkan layanan yang ada di perpustakaan. Tujuan dari kegiatan ini untuk memberikan pemahaman bagi pustakawan Perpustakaan Universitas Darma Agung terkait pentingnya user education dilakukan bagi mahasiswa baru. Sosialisasi program user education diikuti 3 orang. Hasil kegiatan ini yaitu dimana sebelumnya sosialisasi para peserta belum memahamai dengan baik tentang user education baik secara teori maupun praktik. Setelah mengikuti pelatihan para peserta telah memahamai dengan baik tentang user education baik secara teori maupun praktik.
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Febrianti, Beta Ria. (2019). Pendidikan Pemakaian (User Education) Bagi Mahasiswa Baru Di Perpustakaan Universitas Sriwijaya. 35(1), 15-22
Rahayuningsih, F. (2005). Mengkaji Pentingnya Pendidikan Pengguna. Info Persada. 3(2)
Rosydiana, Wildan Novia dan Labibah. (2020). Pelaksanaan User Education (Pendidikan Pemakai) Di Perpustakaan Universitas Mercu Buana Yogyakarta. Al-Kuttab: jurnal Kajian Perpustakaan, Informasi dan Kearsipan. 5(1), 31-40