Sosialisasi Keterlibatan Orangtua Dalam Mengembangkan Moral Anak Pada Kelompok Ibu GKPI Sei Putih Medan

Main Article Content

Panni Ance Lumbantobing
Taruli Marito Silalahi
Yetty R. Panggaribuan

Abstract

Sosialisasi tentang keterlibatan orangtua dalam mengembangkan moral anak pada kelompok Ibu GKPI Sei Putih Medan bertujuan untuk memberikan edukasi kepada ibu-ibu di GKPI Sei Putih tentang sejauh mana peran orangtua dalam perkembangan moral anak. Kegiatan ini dilakukan di GKPI Sei Putih selama dua hari yang di hadiri oleh ibu-ibu GKPI Sei Putih berjumlah 30 orang ibu. Adapun hasil kegiatan sosialisasi ini memdapatkan respon yang sangat positif dari peserta yang hadir. Melalui kegiatan sosialisasi ini Ibu-ibu GKPI Sei Putrih memiliki pemahaman tentang perkembangan moral anak, fase-fase perkembangan anak dan cara membentuk perkembangan moral anak yang positif. Dalam kegiatan ini juga ibu di GKPI Sei Putih memiliki pemahaman hal-hal apa saja yang bisa mengarahkan perkembangan moral anak yang tidak baik.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

Fatimah, Enung. (2008). Psikologi Perkembangan. Bandung: Pustaka Setia.

Lickona, Thomas. (2012). Mendidik Untuk Membentuk Karakter. Jakarta: Bumi Aksara.

Singgih D. Gunarsa dan Yulia Singgih. (2004). Dasar dan Teori Perkembangan. Jakarta: BPK Gunung Mulia.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Yanizon, Ahmad. (2016). Peran Orangtua dalam Perkembangan Moral Dalam Keluarga. Jurnal Kopasta (Vol. 3, Issue 2).