Edukasi Terapi Komplementer Dalam Upaya Mengurangi Rasa Nyeri Persalinan Di BPM Mariana

Main Article Content

Juneris Aritonang
Netti Etalia Br Brahmana
Maya Sarita

Abstract

Nyeri persalinan, sensasi fisik disebabkan kontraksi uterus, penipisan dan dilatasi serviks, serta penurunan janin selama persalinan. Angka Kematian Ibu (AKI) salah satu faktor disebabkan oleh persalinan memanjang yang disebabkan lemahnya kontraksi dikarenakan /faktor psikologis yaitu kelelahan, dan stress yang berdampak pada terhambatnya pengeluaran hormone oksitosin untuk proses kontraksi. Ibu yang mengalami cemas hingga stress berdampak pada stress janin hingga mengakibatkan kematian janin, oleh sebab itu perlu dilakukan peningkatan pemahaman kepada ibu tentang mengurangi rasa nyeri persalinan melalui upaya terapi komplementer. Kegiatan pengabdian masyarakat ini yang bertujuan untuk peningkatan pengetahuan ibu tentang mengurangi rasa nyeri persalinan di BPM Mariana. Pengabdian masyarakat ini melibatakan mahasiswa dan dosen, sasaran 31 orang ibu hamil trimester 3 BPM Mariana. Kegiatan dilakukan melalui penyuluhan (pemberian materi), diskusi, demonstrasi. Hasil kegiatan diperoleh edukasi mampu meningkatkan pengetahuan ibu tentang mengurangi rasa nyeri melalui terapi komplementer. Rekomendasi setelah kegiatan ini adalah semakin sering dilakukan dalam pendidikan kesehatan, penyuluhan secara berkesinambungan hingga terjadi perubahan perilaku yang lebih baik dan menggunakan media yang lebih inovatif.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

Aritonang, J. (2018) “Peningkatan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Pentabio Lanjutan Setelah Pemberian Pendidikan Kesehatan Di Puskesmas Lampaseh Aceh,” J. Ris. Kesehat. Nas., Vol. 2, No. 2, Pp. 1–6, Nov. 2018

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional, Badan Pusat Statistik, Kementerian Ksehatan R.I., MEASURE DHS, ICF International. Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia 2012. Jakarta: Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional; 2013

Kulkarni, Sandeep and Sean, Tjunan, Sia. 2014. Hazards of Labour Pain and the Role of Non-Neuraxial Labour Analgesia. Trends in Anaesthecia and Critical Care, pp. 109-114

Nawir H. Angka Kematian Ibu dan Bayi di Parepare Tinggi, Ini Penyebabnya [Internet]. news.rakyatku.com. 2016 [cited 2019 Oct 23].

Nichols FH, Humenick SS. Childbirth Education: Practice, Research and Theory. Philadelphia: Saunders; 2000

Notoatmodjo, S. 2007. Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Rineka Cipta: Jakarta

Notoatmojo S. Kesehatan Masyarakat Ilmu dan Seni. Jakarta: Rineka Cipta; 2011.

Smith, CA, et al. 2018. Relaxation Techniques for Pain Management in Labor., Cochrane Review.

Triana. Pengaruh Penggunaan Birthing Ball Terhadap Penurunan Skor Nyeri Pada Ibu Bersalin Kala I Fase Aktif Di Klinik Bersalin. J Kebidanan Bekasi. 2019;5(1)