Penguatan Produktif Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis Bagi Siswa SMK Negeri 1 Sidikalang

Main Article Content

Elisabet Tambunan
Mery Lani Purba
Idahwati

Abstract

Kegiatan penguatan produktif dalam manajemen perkantoran dan layanan bisnis menjadi aspek penting bagi siswa SMK Negeri 1 Sidikalang guna mempersiapkan mereka menghadapi tuntutan dunia kerja yang semakin kompetitif. Kegiatan ini bertujuan untuk mensosialisasikan implementasi kegiatan penguatan produktif dalam manajemen perkantoran dan layanan bisnis di lingkungan pembelajaran SMK Negeri 1 Sidikalang. Kegiatan ini melibatkan integrasi kurikulum yang relevan dengan kebutuhan industri, pelatihan praktis, serta peningkatan keterampilan interpersonal dan soft skill bagi siswa. Kegiatan ini merupakan upaya konkret yang dilakukan sekolah bersinergi dengan tim pengabdian pada Masyarakat untuk meningkatkan kualitas pendidikan vokasi di bidang manajemen perkantoran dan layanan bisnis. Implikasi dari kegiatan ini diharapkan dapat memberikan bekal yang kuat bagi siswa untuk sukses dalam memasuki dunia kerja atau melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

D3 Manajemen Administrasi – universitas Sebelas Maret, 2021, Penguatan Soft Skill Mahasiswa Melalui Pelatihan Manajemen Perkantoran (E-Office) diakses pada tanggal 2 September 2023

Kardillah Y., 2022, Modul Ajar – Konsep Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis

Maryati R., 2022, Dasar-Dasar Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis SMK/MAK Kelas X, PT Kuantum Buku Sejahtera.

Permata N.B., Sojanah J., 2024, Keterampilan Mengajar Guru sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa Kelas

XI Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran di SMK Pasundan 1 Bandung, http://ejournal.upi.edu/index.php/jpmanper, diakses pada tanggal 2 September 2023

Purba, M. L., & Simarmata, G. (2018). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Budaya Terhadap Daya Tarik dan Minat Berkunjung ke Wisata Percut. Jkbm (Jurnal Konsep Bisnis Dan Manajemen), 5(1), 106-117.

Simanihuruk, P., Prahendratno, A., Tamba, D., Sagala, R., Ahada, R., Purba, M. L. B., ... & Rachman, S. H. (2023). MEMAHAMI PERILAKU KONSUMEN: Strategi Pemasaran yang Efektif pada Era Digital. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.

Sulistiowati T., 2023, Dasar-Dasar Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis untuk SMK/MAK Kelas X Semester 2, Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.

Tambunan, E., Purba, M. L., Purba, R. R., & Idahwati, I. (2020). PELATIHAN DASAR PELAYANAN PRIMA BIDANG PERHOTELAN BAGI KALANGAN MUDA DI LKP MITRA SAURI MEDAN. Jurnal

Abdimas Mutiara, 1(1), 76-81.