PEMBERIAN KUKUSAN LABU SIAM PADA PENDERITA HIPERTENSI DI UPT PELAYANAN SOSIAL LANJUT USIA
Main Article Content
Abstract
Seseorang dapat mengidap hipertensi selama bertahun tanpa menyadari sampai terjadi kerusakan organ vital yang cukup berat dan berisiko kematian. Ada beberapa jenis terapi pengobatan hipertensi salah satunya non farmakologi, contohnya adalah dengan mengkosumsi kukusan labu siam. Kukusan labu siam merupakan salah satu cara untuk menurunkan hipertensi, dikarenakan labu siam yang kaya akan kalium (±3378,62 mg). Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan kukusan labu siam dan menganalisis pengaruh kukusan labu siam dan mengurangi tekanan darah arteri penderita hipertensi. Pengabdian masyarakat ini menggunakan desain quasy eksperimen dengan one group pre- post-test. Pengabdian masyarakat ini dilaksanakan di Upt Pelayanan Sosial Lanjut Usia Di Wilayah Binjai Tahun 2018. Sampel sebanyak 25 lansia dengan menggunakan Accidental sampling yaitu pengambilan sampel secara (accidental) dengan mengambil kasus atau responden yang kebetulan ada atau tersedia di suatu tempat sesuai dengan konteks penelitian (Notoatmodjo, 2010). Alat yang digunakan untuk mengukur tekanan darah adalah sphygmomanometer. Hasil uji wilxocon diperoleh nilai probabilitas (p)= 0,001 (p<0,05) artinya ada perbedaan tekanan MAP orang yang belum diberi kukusan labu siam dengan tekanan MAP orang yang sudah diberi kukusan labu siam pada penderita hipertensi. Diharapkan perawat dapat melanjutkan pemberian kukusan labu siam tersebut untuk menurunkan tekanan darah arteri lansia, diharapkan hasil pengabdian masyarakat ini dapat dilanjutkan dalam perawatan lansia dengan kukusan labu siam yang berdampak pada pasien yang mengalami hipertensi sehingga mempermudah dalam penyembuhan hipertensi.
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Anggraini, A. D., Waren, A., Situmorang, E., Asputra, H., Siahaan, S.S. (2009). Faktor faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi pada pasien yang berobat di Poliklinik Dewasa Puskesmas Bangkinang Pekanbaru Riau.Diperoleh tanggal 14 Januari 201 dari http://www.scribd.com.
Arora, Anjali. (2007). 5 Langkah Mencegah dan Mengobati Tekanan Darah Tinggi.Jakarta : Bhuana Ilmu Populer
Dalimartha, Setiawan, Purnama, Bsuri T., Sutarina., Mahendra, B., Darmawan Rahmat. (2008). Care your self Hipertensi. Jakarta : Penebar Plus
Elizabeth, J, Corwin, (2009), dikutip dari Peni (2015), Efektifitas Jus Pisang Dan Air kelapa Muda Terhadap Tensi Lansia Penderita Hipertensi. Hospital Majapahit.
Gobinathan P., Murali P. V., & Panncerselvam, R. (2009).Interactive effects of calcium metabolism in pennisetum typoidics.Advances in Biological Research 3(5-6), 168-173
Junaidi, Iskandar. (2010). Hipertensi Pengenalan, Pencegahan dan Pengobatan.Jakarta : PT Bhuana Ilmu Komputer
Martha, K. (2012). Panduan cerdas mengatasi Hipertensi.Yogyakarta : Araska
Medicinus, Vol. 25 , No. 1 Edition April (2012). Scientific Journal of Pharmageutical Development and Medcal Application HYPERTENSION.
Murwani, Arita., Priyantari, Wiwin. (2011). Konsep Dasar dan Asuhan Keperawatan Home Care dan Komunitas.Yogyakarta : Fitramaya
Nisa, I. (2012). Ajaibnya terapi herbal tumpas penyakit darah tinggi.Jakarta : Dunia Sehat.
Notoatmodjo, S. (2010).Metodologi Penelitian Kesehatan. Edisi Revisi. Jakarta
: Rineka Cipta.
Nugroho, (2008).Keperawatan Gerontik.
Jakarta: Buku Kedokteran EGC.
Nurjannah, (2014).Jurnal Efektivitas Kombinasi Terapi Kukusan Labu Siam dan Senam Stroke terhadap PenurunanaTekanan Darah Pada Pasien dengna Hipertensi.
Palmer, A & Williams, B. Simple Guide., (2007), Tekanan Darah Tinggi. (Yasmine, Penerjemah), Erlangga: Jakarta
Priyantari, (2011).Gerontik Konsep Dasar Dan Asuhan Keperawatan Home Care Komunitas.Yogyakarta : Fitramaya.
Prodia, (2013), dikutip dari Peni (2015), Efektifitas Jus Pisang Dan Air kelapa Muda Terhadap Tensi Lansia Penderita Hipertensi.Hospital Majapahit.
Santi, (2012), Perhitungan MAP. id.wikihow.com,2012, diakses tanggal 21 maret 2016.
Sastroasmoro, Sudigdo. (2014). Dasar- Dasar Metodologi Penelitian Klinis. Jakarta.
Sudibyo, A. (2010). Jurnal efek jus buah labu siam (Sechium edule swartz) terhadap tekanan darah normal laki-laki dewasa.
Widharto.(2007). Bahaya hipertensi. Jakarta Selatan: PT.Sunda Kelapa Pustaka.
WHO.(2013). A Global Brief on Hypertension – Silent Killer, Global Public Crisis. Geneva: WHO Press.
Yaswir, R., & Ferawati, I. (2012).Fisiologi Dan Gangguan Keseimbangan Natrium, Kalium Dan Klorida Serta Pemeriksaan Laboratorium. Jurnal Kesehatan Andalas.
Yulianti, S. & Sitanggang, M. (2006).30 Ramuan Penakluk Hipertensi. Jakarta: Agro MediaPustaka.
Yuninda, E. (2009). Pengaruh Jus Labu Siam (Sechium Edule) Terhadap Tekanan Darah Wanita Dewasa. Universitas Kristen Maranatha.