KURANGNYA PERSIAPAN GURU DALAM MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) DI TK X

Main Article Content

Emilia Fitri Harahap
Lia Roaina
Nurul Sa’adah Batubara

Abstract

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH) menjadi bagian penting dalam proses pembelajaran. Dengan adanya RPPH agar kegiatan belajar mengajar terarahkan secara optimal. Permasalahan dalam penelitian ini adalah guru menyusun perencanaan pembelajaran dan mengembangkannya dengan melibatkan tahapan pada kegiatan pembelajaran, serta kesiapan guru dalam menyusun perencanaan pembelajaran. Pada Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif, dimana metode ini berupa penelitian yang bermaksud memberikan Gambaran yang terkait perencanaan pembelajaran di TK X melalui proses observasi dan wawancara.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Harahap, E. F., Roaina, L., & Batubara, N. S. (2023). KURANGNYA PERSIAPAN GURU DALAM MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) DI TK X. Jurnal Sentra Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1), 31–35. https://doi.org/10.51544/sentra.v2i1.3557
Section
Articles

References

Fathurrohman, M. D. (2012). Belajar Dan Pembelajaran Sesuai Standar Nasional.

Yogyakarta: Teras.

Masni, M. A. (2020). Analisis Penerapan Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran PPKN di SMAN 1 Pangkajene Kabupaten Pangkep. Jurnal Media Elektrik, 17. https://doi.org/10.26858/metrik.v17i3.14960

Nisa, C. (2018). Implementasi Kurikulum 2013 Pada Mata Pelajaran di MTS Muhammadiyah Sukarame Bandar Lampung. Pembelajaran Apresiasi Drama Siswa Kelas XI SMA Negeri 16 Bandar Lampung. (2012).

Pmptk, D. (2008). Pengembangan Silabus Dan Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran Dalam Ktsp. Jakarta: Direktur Tenaga Kependidikan.