Pengaruh Perilaku Konsumen Dan Harga Terhadap Penjualan Kredit Motor Merek Yamaha (Studi Kasus Pada Dealer Arios Jaya Motor, Medan)

Authors

  • Sukur Damai Hati Laia Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Marupa Siregar Universitas Sari Mutiara Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.51544/jmm.v8i1.5288

Keywords:

Perilaku Konsumen, harga

Abstract

Penelitian ini bertiujuan untuk mengetahui efektivitas sistem manajemen pengaruh perilaku konsumen terhadap penjualan kredit yang diterapkan oleh perusahaan CV. Arios Jaya Motor Medan, dan untuk mengetahui permasalahan yang terjadi dalam pelaksanaan sistem penjualan kredit pada CV. Arios Jaya Motor, Medan. Jenis penelitian yang digunakan adalah analisis asosiatif kausal dengan pendekatan kuantitatif, yaitu menganalisis hubungan antara satu. variabel dengan variabel lainnya atau bagaimana varibel mempengaruhi variabel lainnya. Tekhnik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, kusioner, dan dokumentasi. Disamping itu penelusuran melalui berbagai dokumen atau bahan pustaka yang erat kaitannya dengan masalah yang diteliti.Hasil penelitian ini disimpulkan bahwa Secara bersama – sama Perilaku Konsumen dan  Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Penjualan Kredit. Hal ini ditunjukkan oleh nilai dari fhitung pada harga dan  media sosial instagram yang lebih besar dari ftabel (87,552 > 3,96), hal ini juga diperkuat oleh nilai signifikan fhitung yang berada dibawah nilai alpha (0,000 < 0,05).

Downloads

Download data is not yet available.

References

Sudarsono, H. (2020). Manajemen Pemasaran. Pustaka Abadi.

Umar, H. (2019). Metode Riset Manajemen Perusahaan. Gramedia Pustaka Utama.

Sri Handini, M. M. (2020). Buku Ajar: Manajemen Keuangan. Scopindo Media Pustaka.

Salmah, N. N. A. (2019). Pengaruh Perilaku Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetika Sari Ayu Pada Toko La Tahzan Palembang. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 12(1)

Situmorang, M. K. (2021). Pengaruh Perilaku Konsumen Terhadap Penggunaan Uang Elektronik (Dompet Digital) Sebagai Alat Pembayaran Pada Masa Pandemi Covid–19 di Kota Medan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 4(1), 123-130.

Kencana, P. N. (2020). Pengaruh Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Volume Penjualan Pada Pt Sriwijaya Berka Indonesia. Jurnal Ekonomi Efektif, 2(2).

Vidiasari, A., & Darwis, D. (2020). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Kredit Buku Cetak (Studi Kasus: CV Asri Mandiri). Jurnal Madani: Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Humaniora, 3(1), 13-24.

Viktorina, K., Sabijono, H., & Pinatik, S. (2020). Evaluasi penerapan sistem Informasi Akuntansi Penjualan Kredit Pada PT. Jumbo Power International. Going Concern: Jurnal Riset Akuntansi, 15(4), 534-540.

Downloads

Published

2023-06-21

Most read articles by the same author(s)