UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN PADA ALIRAN SUNGAI PALU AKIBAT BUANGAN SAMPAH RUMAH TANGGA
DOI:
https://doi.org/10.51544/jmkm.v10i2.6563Keywords:
lingkungan, pengelolaan, sampah rumah tangga, sungai paluAbstract
Latar belakang: Sungai Palu memiliki aliran sungai yang mengaliri sekitar 20 kelurahan yang ada di Kota Palu, salah satunya adalah Kelurahan Tatura Utara. Banyaknya volume buangan sampah rumah tangga yang terdapat di aliran Sungai Palu, menyebabkan penurunan kualitas air serta dapat membuat air meluap yang menyebabkan terjadinya banjir.
Tujuan: Untuk menjelaskan dampak buangan sampah rumah tangga pada aliran sungai sebagai upaya melindungi kelestarian lingkungan khususnya pada aliran Sungai Palu.
Metode: Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologis untuk menggambarkan dan memahami fenomena yang terjadi secara mendalam berdasarkan pengalaman nyata subjek penelitian
Hasil: Ditemukan pemeliharaan lingkungan di sekitar area aliran Sungai Palu sudah cukup efektif, karena Pemerintah Kota Palu telah membuat Tempat Sampah Sementara (TPS) di sekitar area sungai, Pembuatan Tanggul Sungai yang berfungsi mencegah air yang meluap/banjir naik ke permukiman masyarakat, serta pembuatan spanduk peringatan mengenai sanksi/denda bagi siapa saja yang melakukan pembuangan sampah di sekitar area aliran sungai. Partisipasi masyarakat di Kelurahan Tatura Utara adalah dengan melakukan kegiatan kerja bakti secara gotong royong di sekitar aliran sungai, kegiatan ini di agendakan rutin selama sebulan sekali.
Kesimpulan: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa upaya pengelolaan lingkungan di sekitar aliran Sungai Palu telah dilaksanakan dengan baik. Hal ini ditunjukkan oleh peran aktif Pemerintah Kelurahan Tatura Utara yang telah memfasilitasi berbagai program dan kegiatan pengelolaan lingkungan, baik melalui penyediaan sarana dan prasarana, maupun dukungan kebijakan yang mendorong partisipasi warga dalam menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan sungai.
Downloads
References
Satya, A. M., Pratiwi, A. M., Fiqih, M., & Wardhana, S. (2025). Efektivitas Partisipasi Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah Melalui Program Bank Sampah di Surabaya. https://doi.org/10.5281/zenodo.15268017
Ompusunggu, A., & Achdiani, Y. (2025). Pentingnya Edukasi dan Kesadaran Masyarakat dalam Meningkatkan Kesehatan Lingkungan. Health & Medical Sciences, 3(1), 6. https://doi.org/10.47134/phms.v3i1.496
Hasibuan, R. (2016). Analisis dampak limbah sampah rumah tangga. Jurnal Ilmiah Advokasi, 4(01): 42-52. DOI: https://doi.org/10.36987/jiad.v4i1.354
Moleong, L. J. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif (37th ed.).Bandung: PT.Remaja Rosdakarya.
Creswell JD. (2017). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches. SAGE Publications. Available from: https://books.google.co.id/books?id=335ZDwAAQBAJ
Pohan, D. A. S., Budiyono, B., & Syafrudin, S. (2017). Analisis Kualitas Air Sungai Guna Menentukan Peruntukan Ditinjau Dari Aspek Lingkungan. Jurnal Ilmu Lingkungan, 14(2), 63. https://doi.org/10.14710/jil.14.2.63-71
Suriadikusumah, A., Mulyani, O., Sudirja, R., Sofyan, E. T., Maulana, M. H., & Mulyono, A. (2021). Analysis of the water quality at Cipeusing river, Indonesia using. Acta Ecologica Sinica, 177-182 https://doi.org/10.1016/J.CHNAES.2020.08.001
Ana, R., & Mandagi, A. M. (2022). Gambaran Perilaku Membuang Sampah di Kecamatan Licin Kabupaten Banyuwangi. Media Gizi Kesmas, 11(1), 152–158. https://doi.org/10.20473/mgk.v11i1.2022.152-158
Riswan, R., Sunoko, H. R., & Hadiyarto, A. (2012). Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Di Kecamatan Daha Selatan. Jurnal Ilmu Lingkungan, 9(1), 31-38. https://doi.org/10.14710/jil.9.1.31-38
Ermawati, E. A., Amalia, F. R., & Mukti, M. (2018). Analisis Strategi Pengelolaan Sampah di Tiga Lokasi Wisata Kabupaten Banyuwangi. Journal of Tourism and Creativity, 2(1), 25. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/tourismjournal/article/view/13838
Mulasari, A., Husodo, A. H., & Muhadjir, N. (2016). Analisis Situasi Permasalahan Sampah Kota Yogyakarta Dan Kebijakan Penanggulangannya. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 11(2). DOI: https://doi.org/10.15294/kemas.v11i2.3989
PUPR, K. (2014). Pola Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Palu-Lariang. Jakarta: PUPR.
Trisnaini, I., Idris, H., & Purba, I. G. (2019). Kajian Sanitasi Lingkungan Pemukiman di Bantaran Sungai Musi Kota Palembang. JURNAL KESEHATAN LINGKUNGAN INDONESIA, 18(2), 67. https://doi.org/10.14710/jkli.18.2.67-72
Damanhuri, E., & Padmi, T. (2016). Pengelolaan Sampah. Bandung: Institut Teknologi Bandung (ITB) Press.
Pambudi, Yonathan, Suryo, & & Cicik Sudaryantiningsih. (2017). Analisis Pengaruh Pengetahuan Dan Sikap Tentang Pengelolaan Sampah Terhadap Perilaku Warga Dalam Mengelola Sampah Rumah Tangga Di Kelurahan Sewu Kecamatan Jebres Kota Surakarta. Jurnal Kesehatan Kusuma Husada, 101–108. DOI: https://doi.org/10.34035/jk.v8i2.226
Puryanti, W. T. (2021). Hubungan Antara Tingkat Pendidikan Dengan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Di Kelurahan Kranji Kecamatan Purwokerto Timur Kabupaten Banyumas [Universitas Jenderal Soedirman]. https://emea.mitsubishielectric.com/ar/products-solutions/factory-automation/index.html
Zulfikar. (2019). The Role Of The Goverment In The North Aceh District Waste Management. Syiah Kuala Law Journal, 3(3), 445–458. DOI: https://doi.org/10.24815/sklj.v3i3.12621
Muzayanah, F. N., Miharja, R., Muhammad, R. F., Wiliyanti, R., Almanfarisi, M. G., Burhanudin, M. F., Anggraeni, A., & Shofwaana, R. A. (2024). Peningkatan Literasi Pengelolaan Sampah berbasis Zero Waste Management pada Rumah Tangga Keluarga di Desa Duren. Jurnal ABDINUS : Jurnal Pengabdian Nusantara, 8(3), 605-613. https://doi.org/10.29407/ja.v8i3.23067
Haerul, Muh. Faisal Mappiasse, and Muh. Alam Nasyrah Hanafi. (2024). Penyuluhan Pengelolaan Sampah Organik Rumah Tangga Menjadi Pupuk Organik Dengan Metode Takakura Di Kecamatan Mallawa Maros. 8(2): 444–50. https://doi.org/10.29407/ja.v8i2.19784
Nizar, Muhammad et al. (2017). Manajemen Pengelolaan Sampah Kota Berdasarkan Konsep Zero Waste: Studi Literatur. Jurnal Serambi Engineerign 4(2): 93–102. https://doi.org/10.32672/jse.v1i2.500
Widiyanto, a., Gamelia, E., & Kurniawan, A. (2017). Agnes Efektivitas Pelatihan Tentang Pengolahan Sampah Padat Organik Dalam Meningkatkan Pengetahuan, Sikap Dan Keterampilan Ibu Dalam Mengolah Sampah. Kesmas Indonesia, 9(2), 11-24. https://jos.unsoed.ac.id/index.php/kesmasindo/article/view/293
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Fadel Banna Palita

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.










.png)


